Q-Dir membuat pengelolaan file dan folder menjadi mudah dengan adanya fitur Quadro-View. Q-Dir tidak harus diinstal dan dapat dieksekusi dengan mudah dari desktop. Anda tinggal merubah nama Q-Dir_Installer.exe ke Q-Dir.exe dan Jalankan.
Fitur :
- Akses cepat ke folder yang paling sering digunakan.
- Drag & Drop: Pindahkan file dengan menyeret file di Q-View, dan program lain seperti MS Explorer.
- Clipboard: Copy / Paste antara tampilan direktori Q-Dir, dan program-program lain seperti MS Explorer.
- Pengelompokan Folder-Type: - ZIP-, FTP-, kabinet, jaringan, sistem - folder, Shortcut.
- Mode Tampilan: Large icons, tiles, list, detail, thumbnail (Vista: extra large symbols)
- Eksport ke: XLS, CSV, TXT, HTML.
- Popup Menu : Menampilan popup menu untuk Desktop dan My Computer.
- Layar kaca pembesar (Screen magnifier): - apa pun di layar bisa diperbesar.
- Warna Filter: pemberian warna yang berbeda untuk jenis item yang berbeda (misalnya * log; * txt..).
- Highlight-Filter: Cara efektif untuk menandai hasil pencarian/ filter.
- File-Filter: Memungkinkan untuk Filter cepat dan mudah sebuah item.
- Quick-Link´s: Untuk akses folder cepat.
- Folder-Select: - select/pilih folder cepat & fleksibel
- Tree-View: - Tampilan yang sederhana dan dukungan quadruple(view dibagi menjadi empat tampilan terpisah).
- Preview: - Memungkinkan preview cepat.
Google Chrome Reviewed by Dosograt Teamon Agustus 2013
Rating: 5